Kolaborasi Pendidikan dan Industri: IDCloudHost Hibahkan Server untuk Telkom University
Bandung, 20 Maret 2025 – Telkom University (Tel-U) memperkuat sinergi dengan PT Cloud Hosting Indonesia (IDCloudHost) melalui kerja sama strategis dalam bidang pengembangan teknologi informasi dan peningkatan sumber daya institusi. Kolaborasi ini ditandai dengan acara resmi yang berlangsung di Ruang VCon Lantai 2, Gedung Panambulai, Telkom Univer